logo Kompas.id
Komoditas Pertanian dari...
Iklan

Komoditas Pertanian dari Madura Prospektif di Pasar Global Selama Pandemi

Sejumlah komoditas dari Pulau Madura prospektif di pasar global di tengah situasi ekonomi yang terimpit oleh pandemi. Hal itu memberikan harapan positif bagi petani untuk meningkatkan kesejahteraannya.

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hXDXxwSnGvQLMw1ZmcgH6CCfY4E=/1024x1370/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F20200815nik-foto-briket-madura_1597492971.jpg
DOKUMENTASI KARANTINA PERTANIAN BANGKALAN

Petugas Karantina Pertanian Bangkalan mengunjungi tempat produksi briket tempurung kelapa di Sumenep, Madura, Sabtu (15/8/2020). Kementerian Pertanian memberikan fasilitasi di bidang perkarantinaan untuk meningkatkan daya saing di pasar ekspor.

BANGKALAN, KOMPAS — Sejumlah komoditas pertanian dari Pulau Madura memiliki prospek yang menawan di pasar global di tengah situasi ekonomi yang terimpit oleh pandemi. Hal itu memberikan harapan positif bagi petani untuk meningkatkan kesejahteraannya dan menggenjot pertumbuhan ekonomi di ”Pulau Garam” ini.

Kepala Karantina Pertanian Bangkalan Agus Mugiyanto mengatakan, komoditas pertanian yang menawan di pasar global adalah briket tempurung kelapa. Produk yang menembus pasar Rusia dan Ukraina sejak 2019 itu kini berhasil memperluas pangsa pasarnya ke Maldova di Eropa Timur.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000