logo Kompas.id
Waspadai Kelalaian Siber dari ...
Iklan

Waspadai Kelalaian Siber dari Internal Perusahaan

Celah keamanan siber yang dapat dieksploitasi pelaku dapat bermula dari kelalaian internal. Untuk itu, diperlukan pelatihan rutin terhadap karyawan dan manajemen perusahaan.

Oleh
SATRIO PANGARSO WISANGGENI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gMcdzuHSx2OqXgLbzmi40Gulgn4=/1024x777/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2Fa2152d48-0756-4375-9262-f99ab65f7d2f_jpg.jpg
KOMPAS/SATRIO PANGARSO WISANGGENI

Tampilan Zoom versi 5.0. Dalam versi ini, sejumlah fitur keamanan ditambahkan pada aplikasi telekonferensi video populer tersebut, antara lain mengunci Meeting yang sedang berjalan, mengeluarkan salah satu partisipan, dan mengaktifkan fitur Waiting Room, untuk memastikan tidak ada pihak yang tidak diinginkan dalam rapat.

JAKARTA, KOMPAS — Celah keamanan siber dapat bermula dari kelalaian internal. Untuk itu, diperlukan pelatihan rutin di internal perusahaan agar tidak terkena berbagai modus kejahatan siber, khususnya social engineering. Social engineering merujuk pada metode kejahatan siber melalui memanipulasi psikologis target.

Social engineering dapat berdiri sendiri menjadi sebuah kejahatan, misalnya dalam bentuk penipuan siber meminta kode sandi OTP. Namun, dampak yang lebih besar dapat muncul jika social engineering digunakan sebagai pintu masuk untuk menginfiltrasi sebuah sistem teknologi informasi (TI), misalnya sebuah perusahaan atau lembaga pemerintahan.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000