logo Kompas.id
Sepak Bola Inggris Kembali...
Iklan

Sepak Bola Inggris Kembali Terpukul

Penularan kasus Covid-19 di Inggris kembali meningkat dan berdampak pada kompetisi sepak bola yang sudah sempat berjalan lancar. Satu laga di Piala Liga Inggris ditunda dan rencana mendatangkan penonton dibatalkan.

Oleh
DOMINICUS HERPIN DEWANTO PUTRO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Y1pucolaoJkm4y3-Qlj8ZYHsA4c=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2F2ce1d12d-f6a9-4b77-ac7f-ad8e4707d768_jpg.jpg
AFP/GLYN KIRK

Manajer West Ham United David Moyes pada pertandingan Liga Inggris saat timnya bertemu dengan Liverpool di Stadion London, Kamis (30/1/2020). Moyes dan dua pemain West Ham United, yaitu Issa Diop dan Josh Cullen, tertular Covid-19 sesaat sebelum pertandingan Piala Liga Inggris melawan Hull City, Rabu (23/9/2020) WIB.

LONDON, RABU — Penerapan protokol kesehatan yang ketat terbukti belum menjamin kompetisi sepak bola di Inggris bisa berjalan dengan lancar. Para pemain di klub Leyton Orient hingga Manajer West Ham United David Moyes masih bisa tertular Covid-19 ketika mereka dijadwalkan tampil di ajang Piala Liga Inggris, Rabu (23/9/2020).

Leyton yang tampil di Divisi Dua (League Two) pun batal menjamu Tottenham Hotspur pada laga babak 32 besar Piala Liga Inggris di Stadion The Breyer Group, Rabu. Melalui keterangan resmi dalam laman klub, Leyton tidak menyebutkan jumlah pemain yang dinyatakan positif.

Editor:
Wisnu Aji Dewabrata
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000