logo Kompas.id
Balap Liar di Senayan Tak...
Iklan

Balap Liar di Senayan Tak Henti Mengganggu Publik sejak Setengah Abad Silam

Warga dan pengguna jalan terganggu akibat balapan liar. Selain karena biasanya kendaraan dipasang knalpot bersuara bising, keselamatan pengguna jalan juga terancam para pebalap yang memacu mobil dengan kecepatan tinggi.

Oleh
Johanes Galuh Bimantara
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1PwYH1dFsZmiI6eBCRXI_6OgJ6k=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2F20200926JOG-Balap-Liar-Polda_1601276415.jpeg
DITLANTAS POLDA METRO JAYA

Ditlantas Polda Metro Jaya menilang pengemudi mobil yang melakukan balap liar di Jalan Gerbang Pemuda, Jakarta, Sabtu (26/9/2020) dini hari.

Direktorat Lalu Lintas Kepolisian Daerah Metro Jaya menilang setidaknya 12 pengemudi mobil yang terlibat balap liar di daerah Senayan dan sekitarnya di Jakarta. Fenomena balap liar terekam sudah akrab dengan Ibu Kota sejak berpuluh tahun lalu dan menimbulkan gangguan bagi warga.

Direktur Lantas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Sambodo Purnomo Yogo menjelaskan, pihaknya dua kali menindak pebalap liar dengan penanganan tilang pada akhir pekan lalu. Seorang pebalap liar ditilang pada Jumat (25/9/2020), sedangkan 11 pebalap ditilang Sabtu (26/9/2020) dini hari.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000