logo Kompas.id
Kebiasaan dan Pembiaran...
Iklan

Kebiasaan dan Pembiaran Penyebab Kesalahan Ejaan Berbahasa

Universitas Multimedia Nusantara mengembangkan prototipe aplikasi koreksi penulisan dalam bahasa Indonesia bernama U-Tapis. Pengembangan lanjutannya bisa dilakukan kolaboratif.

Oleh
Mediana
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Hy5aVPhbX_zKG-qLm7U2njcLfRc=/1024x467/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2FIMG-20201027-WA0016_1603780711.jpg
DOKUMENTASI UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA

Tampilan cara kerja aplikasi U-Tapis

JAKARTA, KOMPAS —- Kesalahan penulisan ejaan dan peluluhan kata dalam bahasa Indonesia masih kerap terjadi. Bagi akademisi dan pekerja di industri media, kesalahan seperti itu berpotensi mengganggu produktivitas berkarya.

Dosen Penulisan Kreatif, Penulisan Akademis, dan Bahasa Indonesia Fakultas Komunikasi Universitas Multimedia Nusantara (UMN), Niknik M Kuntarto, mengatakan, sesuai pengalamannya mengajar, persoalan itu dipengaruhi beberapa faktor. Di antaranya, kebiasaan menulis, kurangnya inisiatif untuk mengecek kembali tulisan, kurang membuka kamus, dan mahasiswa merasa tidak pernah diajarkan sejak sekolah.

Editor:
Aloysius Budi Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000