logo Kompas.id
Pekerjaan Rumah dari Tengkes...
Iklan

Pekerjaan Rumah dari Tengkes hingga Pencegahan Kekerasan Seksual

Mewujudkan perlindungan bagi Perempuan dan Perlindungan Anak dari berbagai kekerasan hingga kini masih menjadi pekerjaan rumah bagi bangsa Indonesia. Saat ini RUU Penghapusan Kekerasan Seksual sangat dinantikan korban.

Oleh
Sonya Hellen Sinombor
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ldINZGHAXu8A-l1Pog5gr6WACCo=/1024x659/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FDSC05453_1598208518.jpg
KOMPAS/KRISTI UTAMI

Sejumlah perempuan yang tinggal di Rusunawa Kota Tegal, Jawa Tengah, mengikuti pelatihan pembuatan sarung goyor menggunakan alat tenun bukan mesin, Minggu (24/8/2020). Kegiatan itu dilakukan dalam rangka pemberdayaan perempuan.

Pekerjaan rumah terbesar pemerintah dalam menyiapkan sumber daya manusia adalah menurunkan tingkat tengkes atau stunting di Indonesia. Faktor terpenting adalah pemerataan ekonomi demi mengurangi tingkat kemiskinan. Kasus stunting yang menurunkan kualitas hidup anak Indonesia harus dicegah agar sumber daya manusia Indonesia memiliki daya saing di kancah global.

Pencegahan tengkes dimulai dari persiapan calon ibu hingga menjaga perkembangan bayi agar kualitas hidup anak Indonesia lebih baik sehingga puncak bonus demografi di Indonesia pada 2030 tidak terbuang sia-sia.

Editor:
Aloysius Budi Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000