logo Kompas.id
Tinggi, Minat Warga Berlibur...
Iklan

Tinggi, Minat Warga Berlibur pada Akhir Tahun

Minat berlibur masyarakat di akhir tahun tinggi, mengikuti tren kenaikan mobilitas selama adaptasi kebiasaan baru. Ini perlu diantisipasi mengingat beberapa libur panjang sebelumnya memicu peningkatan kasus Covid-19.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/g2WVrPY2rBVsrvBFZK4XAB-A2z8=/1024x620/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2F72b8ab12-d1d9-471a-8387-ac5f078a063a_jpg.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Masyarakat berwisata di lapangan Museum Fatahilah di kawasan Kota Tua, Taman Sari, Jakarta Barat, Minggu (22/11/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Minat berlibur masyarakat di akhir tahun diproyeksikan tinggi, mengikuti tren kenaikan mobilitas selama adaptasi kebiasaan baru. Hal ini perlu diantisipasi mengingat beberapa libur panjang sebelumnya memicu peningkatan jumlah kasus Covid-19.

Perusahaan penyedia aplikasi perjalanan dan gaya hidup, Traveloka, melaporkan tingginya tingkat pencarian akomodasi berdasarkan tanggal check-in di platform mereka dalam pekan libur Natal dan Tahun Baru.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000