logo Kompas.id
Layanan Kesehatan Terancam...
Iklan

Layanan Kesehatan Terancam Kolaps

Kapasitas layanan kesehatan di sejumlah daerah perlu ditingkatkan guna mengantisipasi terus melonjaknya pasien Covid-19. Namun, tanpa menekan penularan, layanan bisa kolaps.

Oleh
Ahmad Arif
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZxxEzCsK367qMMYtp9R0W7dAkPc=/1024x616/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F11%2Fdf48e0b4-da03-487b-8538-ba8597038f0c_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Sukarelawan dari Radio Antar Penduduk Indonesia (RAPI) memberikan masker kepada warga di Stasiun Jakarta Kota, Jakarta, Minggu (29/11/2020). Pembagian masker dan cairan pembersih tangan itu merupakan salah satu upaya dan inisiatif sesama warga dalam memutus mata rantai penularan Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS—Penambahan kasus baru Covid-19 kembali mencapai rekor tertinggi, demikian juga dengan angka kematian. Jumlah pasien yang membutuhkan perawatan terus membengkak dan memenuhi rumah sakit. Tanpa menekan kasus penularan, layanan kesehatan bisa kolaps.

Laporan Satuan Tugas Penanganan Covid-19, jumlah kasus baru Covid-19 bertambah 6.267 orang pada Minggu (29/11/2020) sehingga total menjadi 534.266 kasus, sedangkan korban jiwa bertambah 169 orang sehingga total menjadi 16.815 orang.

Editor:
evyrachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000