logo Kompas.id
Distribusi Logistik dan APD di...
Iklan

Distribusi Logistik dan APD di Papua Belum Lengkap

Sejumlah alat pelindung diri dan logistik pilkada belum tiba di Papua. Padahal, pemungutan suara tinggal 6 hari lagi.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZMiolcUx8z6uuPdYfrGN99pQcQ0=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2FIMG_20201203_142816_1_1606998162.jpg
KOMPAS/FABIO MARIA LOPES COSTA

Distribusi alat pelindung diri sarung tangan ke Kabupaten Pegunungan Bintang dari Kantor KPU Papua di Jayapura, Kamis (3/12/2020).

JAYAPURA, KOMPAS — Distribusi sejumlah komponen logistik pemilu dan alat pelindung diri ke 11 kabupaten yang melaksanakan pilkada di Papua belum tuntas. Padahal, pemungutan suara tinggal enam hari lagi.

Sekretaris Komisi Pemilihan Umum (KPU) Papua Ryllo Ashuri Panay, saat ditemui di Jayapura, Kamis (3/12/2020), membenarkan informasi belum tuntasnya distribusi logistik dan alat pelindung diri (APD). Ia memaparkan, APD berupa thermogun atau alat pengukur suhu tubuh belum berada di Papua. Sementara, sebagian besar APD sarung tangan masih berada di Jayapura.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000