logo Kompas.id
1.438 Personel Polda Kalsel...
Iklan

1.438 Personel Polda Kalsel Diperbantukan untuk Pengamanan Pilkada

Sebanyak 1.438 personel Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan dikerahkan untuk membantu pengamanan pilkada serentak. Mereka dipastikan sehat setelah menjalani tes cepat Covid-19 dan diingatkan untuk menjaga netralitas.

Oleh
JUMARTO YULIANUS
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ET92fYpSCaoZ82J6RB59wVOIeC0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2F20201205jum-pengamanan_pilkada_kalsel_9_1607162414.jpg
KOMPAS/JUMARTO YULIANUS

Polisi yang bertugas dalam pengamanan pilkada serentak bersiap berangkat seusai mengikuti Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak 2020 di Lapangan Markas Polda Kalimantan Selatan, Banjarmasin, Sabtu (5/12/2020).

BANJARMASIN, KOMPAS — Sebanyak 1.438 personel Kepolisian Daerah Kalimantan Selatan dikerahkan untuk membantu pengamanan pemilihan kepala daerah serentak 2020 di 13 kabupaten/kota. Mereka dipastikan sehat setelah menjalani tes cepat Covid-19 dan diingatkan untuk menjaga netralitas.

Pengerahan personel Polda Kalsel untuk pengamanan pilkada dilakukan dalam acara Deklarasi Pilkada Damai dan Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Pilkada Serentak 2020 di Lapangan Markas Polda Kalsel, Banjarmasin, Sabtu (5/12/2020). Acara itu turut dihadiri penyelenggara pemilu, pasangan calon gubernur, dan partai politik pengusung paslon.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000