logo Kompas.id
Politik Negara Pasca-Pilkada...
Iklan

Politik Negara Pasca-Pilkada 2020

Politik uang dewasa ini sudah melucuti martabat rakyat sebagai pemegang kedaulatan. Rakyat hanya diperlakukan sebagai angka mati yang nilainya hanya seharga sembako

Oleh
J Kiristiadi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/r3lcQQgw-0Scn9RMuaols1sFrJ0=/1024x1436/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F07%2F55774799_1563985882.jpg
KUM

J Kristiadi

Memilih kucing dalam karung adalah kiasan yang mengungkapkan memilih sesuatu untung-untungan. Jika mujur, memperoleh jenis kucing persia, turkish van, anggora, dan sejenisnya. Namun, jika  sial, mendapatkan kucing kurap, kucing kudisan, atau jenis lain, tetapi masih tetap kucing.

Pada pilkada serentak, 9 Desember 2020, pemilih tidak hanya berjudi dengan keberuntungan karena yang terpilih pasti bukan kucing, melainkan makhluk yang sepenuhnya dikendalikan para cukong dan investor yang beternak kekuasaan.

Editor:
Antony Lee
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000