logo Kompas.id
Berbagi Antibodi demi Perangi ...
Iklan

Berbagi Antibodi demi Perangi Pandemi Covid-19

Sepuluh bulan berjalan, badai pandemi Covid-19 belum menunjukkan tanda-tanda melandai. Sembari menanti efektivitas vaksinasi, kerelaan hati penyintas menyumbangkan plasma darah menumbuhkan asa mempercepat penyembuhan.

Oleh
Tatang Mulyana Sinaga/ Abdullah Fikri Ashri
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/TO9I-OXj0idHR_Iw3Zd3RVngM-c=/1024x649/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2Fd42526e8-061a-48cc-aa04-f2b90a819157_jpg.jpg
Kompas/Bahana Patria Gupta

Penyintas Covid-19 menuju ruangan untuk menjalani screening donor plasma konvalesen di Gedung Terminal Gapura Surya Nusantara (GSN) Tanjung Perak, Surabaya, Kamis(21/1/2021). Kegiatan yang digelar oleh PT Pelindo III (Persero) tersebut diikuti 250 penyintas Covid-19 guna membantu pasien-pasien Covid-19 yang masih dirawat.

Richard Harefa (27) menempuh sekitar 70 kilometer menggunakan travel dari Purwakarta menuju Bandung, Jawa Barat, demi menyumbangkan plasma kepada pasien Covid-19. Ia ingin berbagi demi kesembuhan sesama.

Selasa (19/1/2021) siang, hampir satu jam tangan Richard mengepal, mengalirkan darah ke sebuah mesin. Dari mesin itu keluar 500 cc plasma, komponen darah. Cairan berwarna kuning muda itu mengandung antibodi penyintas Covid-19 yang bisa mempercepat penyembuhan pasien. Dalam terapi plasma konvalesen, plasma darah pasien yang sembuh diberikan kepada pasien Covid-19.

Editor:
haryodamardono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000