logo Kompas.id
MetropolitanPolisi Sita 100 Kilogram...
Iklan

Polisi Sita 100 Kilogram Potasium untuk Petasan

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/e89SGAmCu33pQdS3mbCDoB6fV5c=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F10%2FP_20171029_103641.jpg
Kompas/Abdullah Fikri Ashri

Ilustrasi: Petasan jenis korek yang disita Kepolisian Resor Indramayu, Jawa Barat, , Minggu (29/10/2017).

TANGERANG SELATAN, KOMPAS — Kepolisian Resor Kota Tangerang Selatan menyita bahan peledak bahan baku petasan, yaitu 100 kilogram potasium, di Desa Karang Tengah, Kecamatan Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Senin (18/12). Jelang Tahun Baru, polisi merazia produsen dan petasan karena rentan menghilangkan nyawa.

Kepala Polres Tangerang Selatan Ajun Komisaris Besar Fadli Widiyanto, Selasa (19/12), mengatakan, laporan diterima Minggu lalu, ada benda mencurigakan berupa karung yang dibuang di tempat sampah. Benda itu diobservasi Senin lalu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000