logo Kompas.id
MetropolitanKecelakaan Beruntun di Pondok ...
Iklan

Kecelakaan Beruntun di Pondok Indah, Satu Tewas

Oleh
Irene Sarwindaningrum
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lXyNMs8G0X6A2lnxfMCH7EApqhs=/1024x1068/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2FEA9BA6A5-9355-5A89-6A7231C09BF7CAFE.jpg
Kompas

Ilustrasi kecelakaan

JAKARTA, KOMPAS — Seorang mahasiswa yang mengemudikan Toyota Camry, Airlangga Dinendra Sofjan (19), dimintai keterangan oleh kepolisian setelah menabrak dua mobil dan satu sepeda motor. Pengendara sepeda motor tewas dan penumpang luka hingga tak sadar dalam kejadian itu.

Kecelakaan terjadi pada Sabtu (3/3) sekitar pukul 01.55. Semula mobil Camry yang dikemudikan Airlangga melaju dari arah utara atau dari Bundaran Pondok Indah ke arah selatan atau arah Gandaria di Jalan Metro Pondok Indah di wilayah Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Sesampai di terowongan Mal Pondok Indah, Camry menabrak pembatas jalan dan terpental ke jalur yang berlawanan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000