logo Kompas.id
MetropolitanTMII Siap Gelar Shalat Idul...
Iklan

TMII Siap Gelar Shalat Idul Fitri

Oleh
Satrio Pangarso Wisanggeni
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IC24sj7KxJWu-Zxf_ySssxK1LRE=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F20180614SPW-Pengorbanan-Tak-Terlihat-Untuk-Kekhusyukan-Shalat-Idulfitri.jpeg
KOMPAS/SATRIO PANGARSO WISANGGENI

Plaza Tugu Api Pancasila Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta, Kamis (14/6/2018) siang. Lapangan terbuka ini biasa digunakan sebagai tempat shalat Id tiap tahun. Lapangan ini diperkirakan akan dipadati lebih dari 10.000 anggota jemaah.

Shalat Idul Fitri berjemaah akan menjadi kewajiban yang harus dilaksanakan oleh warga muslim pada Jumat (15/6/2018) esok. Di Indonesia, masjid, lapangan, jalanan, dan tempat terbuka lain akan menjadi tempat jemaah untuk berdoa dan bersyukur kepada Tuhan. Tidak terkecuali di Plaza Tugu Api Pancasila Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta. Setiap tahun, lebih dari 10.000 orang memilih untuk shalat di lapangan berlandaskan ubin itu.

Demi kekhusyukan dan kenyamanan jemaah, persiapan shalat Id yang tampaknya bersahaja itu ternyata harus sudah dilakukan 24 jam sebelumnya, dengan pengorbanan para pekerja untuk menunda mudik.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000