logo Kompas.id
MetropolitanEnam Ruas Tol Dinilai...
Iklan

Enam Ruas Tol Dinilai Merugikan

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5SDyBnwjSank4G-EkxXOlz43ZEc=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2Fkompas_tark_27328073_84_1-1.jpeg
KOMPAS/SAIFUL RIJAL YUNUS

Kondisi proyek pembangunan salah satu bagian enam ruas tol, yaitu Sunter-Pulogebang, telah dilakukan di kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara, Kamis (24/11/2016). Sebanyak tujuh pilar telah terbangun berdekatan dengan fly over yang sementara dibangun juga saat ini. Kebutuhan jalan tidak sebanding dengan jumlah kendaraan  di Jakarta. Pembangunan tol ini dulu dikritik karena tidak menyelesaikan masalah utama kemacetan.

JAKARTA, KOMPAS - Sejumlah lembaga swadaya masyarakat kembali menolak kelanjutan pembangunan enam ruas jalan tol dalam kota. Jalan tol dalam kota dinilai lebih banyak merugikan dalam jangka panjang.

Selain meningkatkan polusi udara, pembangunan proyek strategis nasional ini justru akan menambah kemacetan. Pembangunan dengan anggaran besar itu dinilai hanya menguntungkan sebagian kecil warga yang memiliki mobil pribadi.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000