logo Kompas.id
MetropolitanSemangat Berbenah Kampung...
Iklan

Semangat Berbenah Kampung Markisa

Oleh
Pingkan Elita Dundu
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vvZ19_XwolELM0_zq121kZbKUZ0=/1024x614/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2FPIN1.jpeg
KOMPAS/PINGKAN ELITA DUNDU

Suasana di Kampung Markisa, Kota Tangerang, Sabtu (4/8/2018)

Sepanjang lorong dari RT 001, 002, dan 003 di RW 002 Kelurahan Pasar Baru, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang, awalnya padat, kumuh, dan kotor. Empat bulan terakhir, sejak Maret 2018 lalu, warga menyulap kawasan yang terletak tak jauh dari Sungai Cisadane tersebut menjadi kampung bersih, hijau, indah.

Lorong sempit selebar 1,5 meter diapit dua tembok bangunan tinggi di Gang HM Nur 2, Jalan KS Tubun, Pasar Baru. Saat kaki melangkah, Sabtu (4/8/2018), tembok semen abu-abu kini berwarna-warni. Warna-warni cerita perhelatan olahraga internasional Asian Games 2018 yang akan berlangsung pada 18 Agustus-2 September nanti.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000