logo Kompas.id
MetropolitanBebas Kendaraan di Puncak Saat...
Iklan

Bebas Kendaraan di Puncak Saat Perayaan Tahun Baru, Perhatikan Jadwalnya!

Terkait rencana pelaksanaan malam bebas kendaraan atau (car free night) selama malam Tahun Baru, masyarakat yang akan berlibur di Puncak, Bogor, diimbau memperhatikan jadwal penutupan jalan dan berangkat lebih awal.

Oleh
Aguido Adri
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/nbidaYOIZATdheMLO4MyOKs0dIA=/1024x759/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F20191207_181738_1575727195.jpg
KOMPAS/AGUIDO ADRI

Kepadatan di jalur menuju Puncak, Bogor, Sabtu (7/12/2019). Uji coba sistem 2-1 memberikan aksesibilitas warga setempat dan kendaraan bisa melalui jalur Puncak.

BOGOR, KOMPAS — Terkait rencana pelaksanaan malam bebas kendaraan atau car free night selama malam Tahun Baru oleh Kepolisian Resor Bogor, Kementerian Perhubungan mengimbau masyarakat yang akan berlibur di Puncak, Bogor, agar memperhatikan jadwal penutupan jalan dan berangkat lebih awal jika ingin berlibur ke kawasan wisata tersebut.

Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan Budi Setiyadi mengatakan, car free night (CFN) akan dilaksanakan pada Selasa (31/12/2019) sampai Rabu (1/1/2020), mulai dari pukul 18.00 WIB sampai pukul 06.00 WIB.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000