logo Kompas.id
MetropolitanWarga Waswas Beraktivitas di...
Iklan

Warga Waswas Beraktivitas di Tempat Umum

Meskipun kepanikan mulai mereda, warga masih waswas beraktivitas di tempat umum setelah pemerintah mengumumkan adanya pasien positif korona di Indonesia.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/EFKmQpldI17F7kNwgJphluYaPWE=/1024x612/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F26946e77-c39c-4e02-94ab-2c7b67fe3fd2_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Petugas Dinas Kesehatan DKI Jakarta seusai melakukan pemeriksaan kesehatan terhadap karyawan Restoran Amigos di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Selasa (3/3/2020). Restoran Amigos disebut sebagai salah satu tempat yang pernah dikunjungi warga Jepang dan warga Indonesia yang positif Covid-19 pada 14 Februari 2020.

DEPOK, KOMPAS — Warga membatasi kontak fisik, khususnya ketika beraktivitas di tempat umum, setelah pemerintah mengumumkan adanya pasien positif korona di Indonesia. Kini mereka lebih memperhatikan kondisi tubuh dan lingkungan sekitar guna mencegah persebaran penyakit.

Wabah Covid-19 sudah menyebar hingga ke Indonesia. Alhasil sempat terjadi kepanikan warga dengan memborong masker dan cairan antiseptik pembersih tangan.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000