logo Kompas.id
MetropolitanHari Ini, Stasiun dan Halte di...
Iklan

Hari Ini, Stasiun dan Halte di Jakarta Sepi

”Pagi-pagi sekali saya sudah berkunjung ke Lebak Bulus. Memang sepi, bahkan per gerbong kereta MRT juga hanya ada satu hingga dua penumpang,” kata Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Oleh
Laraswati Ariadne Anwar
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IZdmncbUA5eIt3kCOcEPh9Lfcsk=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F20200317_092501_1584414509.jpg
KOMPAS/LARASWATI ARIADNE ANWAR

Suasana Stasiun MRT Lebak Bulus pada Selasa (17/3/2020) lengang. Imbauan pemerintah agar masyarakat bekerja dari rumah mulai menunjukkan hasil.

JAKARTA, KOMPAS — Imbauan agar warga bekerja di rumah di tengah merebaknya virus korona baru mulai menampakkan hasil. Pada Selasa (17/3/2020), Stasiun MRT dan Halte Transjakarta Lebak Bulus sepi. Bahkan, lebih sepi daripada hari-hari biasa.

”Pagi-pagi sekali saya sudah berkunjung ke Lebak Bulus. Memang sepi, bahkan per gerbong kereta MRT juga hanya ada satu hingga dua penumpang,” kata Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tatkala dihubungi.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000