logo Kompas.id
MetropolitanTangsel Antisipasi Kekurangan ...
Iklan

Tangsel Antisipasi Kekurangan Lahan TPU, Kota Tangerang Siap Tampung

Jumlah korban meninggal Covid-19 di Tangerang Selatan meningkat drastis, sedangkan luas pemakaman yang ada terbatas. Kerja sama antardaerah dibutuhkan untuk membantu daerah yang memiliki lahan makam terbatas.

Oleh
I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/U3yUFFY20iiXgO_a7pS5aa4-Ob4=/1024x913/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F04%2F20200402_ARJ_tpu_disiapkan_mumed_1585833506.png

TANGERANG SELATAN, KOMPAS — Kematian akibat wabah Covid-19 di wilayah  Tangerang Selatan terus meningkat. Pemerintah Kota Tangerang Selatan pun menyiapkan tempat pemakaman umum atau TPU. Namun, lahan makam yang ada terbatas. Kerja sama antarpemerintah daerah dibutuhkan.

Hingga Kamis (2/4/2020), jumlah korban meninggal akibat Covid-19 di Kota Tangerang Selatan dan Tangerang tercatat 27 orang. Rinciannya, 20 orang merupakan warga Tangerang Selatan dan 7 orang warga Kota Tangerang.

Editor:
gesitariyanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000