logo Kompas.id
MetropolitanSejumlah Tempat Wisata di...
Iklan

Sejumlah Tempat Wisata di Bogor Tetap Patuhi Aturan PSBB

Sejumlah tempat wisata di Bogor seperti Taman Safari Indonesia dan Kebun Raya Bogor masih tetap menaati aturan untuk menutup lokasinya saat penerapan pembatasan sosial berskala besar atau PSBB.

Oleh
PRADIPTA PANDU
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yxnY0S6rZQXYMtwVGu0ErfhRKFY=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F490775_getattachment58c5d328-5df9-4a17-964c-91e775c59f9a482160-5.jpg
Kompas/Ratih P Sudarsono

Selain panda, di Istana Panda juga ada sepasang beruang merah dan kambing gunung, koleksi satwa baru TSI Bogor. Tersedia juga Panda House Foodcourd dengan konter bebagai makanan dan minuman, termasuk masakan sencuan.

BOGOR, KOMPAS – Sejumlah tempat wisata di Bogor seperti Taman Safari Indonesia dan Kebun Raya Bogor masih tetap menaati aturan untuk menutup lokasinya saat penerapan pembatasan sosial berskala besar atau PSBB. Namun, kewajiban memelihara dan merawat satwa maupun spesies tanaman di kedua tempat wisata tersebut tetap dijalankan di tengah keterbatasan akibat melonjaknya pemasukan.

Humas Taman Safari Indonesia (TSI) Yulius Suprihardo saat dihubungi, Selasa (2/6/2020), menyampaikan, sampai saat ini pihak TSI masih menutup lokasi wisata dari pengunjung. Tempat wisata yang berlokasi di Cisarua, Kabupaten Bogor ini ditutup sejak 23 Maret 2020 guna mencegah penyebaran Covid-19.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000