Metropolitan
›
Jangan Beri Izin untuk Acara yang Berpotensi Timbulkan Kerumunan
pandemi
Jangan Beri Izin untuk Acara yang Berpotensi Timbulkan Kerumunan
Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar menegaskan tidak akan lagi memberi kesempatan digelarnya acara yang berpotensi menimbulkan kerumunan massa.
OlehI GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA
·1 menit baca
TIGARAKSA, KOMPAS — Acara Haul Akbar Tuan Syekh Abdul Qodir Al-Jailani di Pondok Pesantren Al Istiqlaliyah, Kecamatan Pasar Kemis, Kabupaten Tangerang, Banten, dipenuhi ribuan jemaah meski kegiatan tersebut dirancang dengan protokol kesehatan ketat. Berkaca dari kejadian tersebut, kepala daerah [...]