logo Kompas.id
MetropolitanIndonesia Tembus 14.224 Kasus ...
Iklan

Indonesia Tembus 14.224 Kasus Positif

Laju penularan Covid-19 di Indonesia memecahkan rekor harian lagi. Upaya pengetesan, penelusuran kontak, dan perawatan pasien didorong ditingkatkan di semua daerah.

Oleh
AIK/XTI/ETA/CIP/IDO/ITA/FLO/FRN
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IzbkCuGZ74JVavmfU7naKifBeHw=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2F20210115-NNN-Daerah-Covid-mumed_1610732555.png

JAKARTA, KOMPAS -- Laju penularan Covid-19 di Indonesia semakin membesar, ditandai dengan penambahan kasus harian yang mencapai rekor tertinggi sebanyak 14.224 kasus dan rasio kasus positif 31,3 persen. Data penambahan kasus positif pada Sabtu (16/1/2021) itu seperti dipaparkan dalam laman Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Nasional.

Penambahan kasus baru kemarin didapatkan dengan memeriksa 45.358 orang. Jumlah pemeriksaan ini lebih rendah dibandingkan dengan sehari sebelumnya yang mencapai 49.466 dan menemukan 12.818 kasus positif.

Editor:
nelitriana
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000