logo Kompas.id
MetropolitanFestival Budaya Mengikis...
Iklan

Festival Budaya Mengikis ”Kerasnya” Bekasi

Pemerintah Kota Bekasi menggelar hajatan isbat nikah dan pawai yang bertema kebudayaan. Kegiatan festival budaya melibatkan masyarakat sebagai hiburan dan mengikis kesan Bekasi yang keras.

Oleh
Mis Fransiska Dewi
· 5 menit baca
Barisan pengantin isbat nikah pada saat pawai dari Kantor Wali Kota Bekasi, Kota Bekasi, Jawa Barat, Minggu (4/12/2022).
MIS FRANSISKA DEWI

Barisan pengantin isbat nikah pada saat pawai dari Kantor Wali Kota Bekasi, Kota Bekasi, Jawa Barat, Minggu (4/12/2022).

BEKASI, KOMPAS — Kegiatan yang melibatkan masyarakat dan bersifat hiburan sekaligus mengenalkan kembali akar budaya bangsa, seperti berbagai festival kebudayaan, kini mulai sering digelar di Kota Bekasi, Jawa Barat. Kegiatan seperti ini dapat mengikis kesan Kota Bekasi yang keras karena identik dengan kawasan industri, kemacetan, hingga cuaca panas.

Setelah pada Sabtu (10/9/2022) lalu menyelenggarakan Festival Pesona Nusantara Bekasi Keren, Pemerintah Kota Bekasi hari ini menggelar Hajatan Keren Orang Bekasi. Kegiatan utama dalam hajatan ini adalah isbat nikah yang diramaikan pawai bertema ”Beragam Budaya Ada di Kota Bekasi”, Minggu (4/12/2022), di area hari bebas kendaraan (car free day) Ahmad Yani.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000