logo Kompas.id
MetropolitanJakarta Masih Kekurangan...
Iklan

Jakarta Masih Kekurangan Sekolah Negeri

Belum semua kelurahan di Jakarta mempunyai sekolah negeri. Pengelompokan ulang atau ”regrouping” dan rehabilitasi total menjadi salah satu upaya pemenuhan sekolah negeri itu.

Oleh
FRANSISKUS WISNU WARDHANA DANY
· 3 menit baca
Ilustrasi - Peserta program Guru Penggerak, Nita Auliyanti, mendampingi siswa mengerjakan ulangan di SD Negeri Menteng 02, Jakarta Pusat, Jumat (3/2/2023).
ADRYAN YOGA PARAMADWYA

Ilustrasi - Peserta program Guru Penggerak, Nita Auliyanti, mendampingi siswa mengerjakan ulangan di SD Negeri Menteng 02, Jakarta Pusat, Jumat (3/2/2023).

JAKARTA, KOMPAS —Jakarta masih kekurangan sekolah negeri di sejumlah wilayahnya. DPRD DKI Jakarta mendorong pembangunan sekolah negeri itu agar terwujud pemerataan seiring pendaftaran penerimaan peserta didik baru atau PPDB berdasarkan zonasi. Dinas Pendidikan DKI Jakarta sudah memetakan kebutuhan sekolah negeri dan upaya pemenuhannya.

Komisi E DPRD DKI Jakarta saat rapat hasil evaluasi Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD tahun 2022 mendorong Dinas Pendidikan DKI Jakarta untuk mengkaji dan merencanakan pembangunan sekolah. Misalnya, pembangunan SMU negeri di Menteng dan Mangga Dua Selatan.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000