logo Kompas.id
MudaCerita Kecil dari Festival...
Iklan

Cerita Kecil dari Festival Sebesar Soundrenaline

Oleh
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/zn14bhObBV6EEeCBVBuD3QmNfzc=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F20180913HEI03_web.jpg
KOMPAS/HERLAMBANG JALUARDI

Pengunjung memadati arena festival musik tahunan Soundrenaline 2018, Sabtu (8/9/2018) di Garuda Wisnu Kencana Cultural Park, Kabupaten Badung, Bali.

Soundrenaline 2018 sudah selesai ketika Limp Bizkit turun panggung dan kembang api berkilatan di langit di atas patung Garuda Wisnu Kencana bernaung, pada Senin (10/9/2018) dini hari. Festival ini memang berlangsung meriah, dengan 70-an penampil di lima panggung “wah”. Namun untuk bisa mencicipi kemewahan itu, para penampil ini mesti menjalani pergulatan panjang. Inilah sebagian kecil kisah mereka.

“Kami Semiotika dari Jambi. Mungkin kalian ada yang belum tahu. Kami band instrumental yang cukup tersingkir,” ujar gitaris Bibing, atau Billy Maulana Hutabarat dari panggung Camp Stage pada Sabtu (8/9/2018). Di hadapannya ada banyak penonton, yang kebanyakan duduk di lantai konblok.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000