logo Kompas.id
MudaBelajar Sendiri atau...
Iklan

Belajar Sendiri atau Ramai-Ramai, Sama Asyiknya

Oleh
IDA SETYORINI/MB. DEWI PANCAWATI/LITBANG KOMPAS
· 8 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bkmlrYD8KYi4BqDvKcmxgU8uRec=/1024x503/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F12%2F20191203-ILUSTRASI-MUDA-16-WEB_1575380669.jpg

Mampu melanjutkan studi ke perguruan tinggi bukan hanya punya kemampuan finansial. Tak kalah penting adalah mengatur diri agar semua berjalan seimbang, mau dan berani mengorbankan beberapa hal, serta fokus hingga akhir masa kuliah. Pasalnya masuk kuliah jauh lebih mudah ketimbang keluar kuliah dengan gelar sarjana di tangan.

Jika semasa SD sampai SMA, belajar masih dipantau orangtua plus mendapat bantuan dari bimbingan belajar, begitu kuliah semua serba sendiri. Artinya, mau kuliah atau terlambat atau bolos sekalipun, silakan saja. Apalagi jika kuliah di luar kota dan jauh dari orangtua.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000