logo Kompas.id
MultimediaWarga Jakarta Mulai Sadari...
Iklan

Warga Jakarta Mulai Sadari Ancaman Banjir Musim Ini

Oleh
Ingki Rinaldi
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NJlRV050nTizX6Y7hriF_MYFEQ0=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2F20181029INK-5_1540829816.jpg
KOMPAS/INGKI RINALDI

Sejumlah warga di Kampung Tanah Rendah, Kebon Pala, Kampung Melayu, Jakarta Timur, berkumpul pada Senin (29/10/2018) siang. Beberapa jam sebelumnya, sebagian kawasan tersebut mulai terlanda banjir dengan intensitas relatif ringan.

JAKARTA, KOMPAS — Sebagian warga di Jakarta mulai menyadari ancaman banjir menyusul musim penghujan tahun ini. Sejumlah persiapan dilakukan sekalipun relatif belum ada hal khusus dilakukan.

Ini seperti dilakukan sebagian warga di Kampung Tanah Rendah, Kebon Pala, Kampung Melayu, Jakarta Timur, yang pada Senin (29/10/2018) kemarin mulai dilanda banjir dalam intensitas relatif kecil.  Sebagian di antara mereka mulai bersiaga untuk memindahkan barang-barang berharga ke lantai dua kediaman masing-masing manakala dibutuhkan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000