logo Kompas.id
Nama & PeristiwaAhmad Fuadi Riset ke Amerika...
Iklan

Ahmad Fuadi Riset ke Amerika untuk Novel

Oleh
Susie Berindra
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/pGgGR1neT0uuc6B4OijtMiNJlZA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F11%2FAHMAD-FUADI_web_1541056767-1.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Ahmad Fuadi

Penulis Ahmad Fuadi berada di Washington DC, Amerika Serikat selama lebih dari satu bulan sejak pertengahan September sampai akhir Oktober 2018 untuk keperluan riset penulisan novel terbarunya. Selama sebulan, dia mendalami relasi Amerika Serika dengan Indonesia pada masa 1930-an sampai 1960-an.

Fuadi meneliti di tiga tempat, yaitu Library of Congress, Washington DC;  the US National Archives di College Park, Maryland; dan di National Security Archives, George Washington University. “Menarik sekali membaca laporan dan analisa para diplomat Amerika Serikat yang dikirim dari kantor mereka di Batavia ke Washington DC, baik di masa penjajahan Belanda, maupun setelah proklamasi kemerdekaan. Di masa pendudukan Jepang, konsulat Amerika di Batavia mengungsi ke Australia,” kata Fuadi, di Jakarta, Rabu (31/10/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000