logo Kompas.id
NusantaraMasyarakat Kaki Raung Gelar...
Iklan

Masyarakat Kaki Raung Gelar Pesta Budaya Makarya

Oleh
Siwi Yunita Cahyaningrum
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/oGCzX3W9V6nWNkfqk9YhRjvWkuI=/1024x768/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F02%2FIMG_6783.jpg
Kompas/ Siwi Yunita Cahyaningrum

Seniman dari berbagai daerah di nusantara berkolaborasi dengan musisi lokal di Pagelaran Makarya: Masyarakat Kaki Raung Berkarya, Sabtu (4/2) di kaki Gunung Raung di Jawa Timur.

BANYUWANGI, KOMPAS -- Puluhan seniman dari berbagai daerah di nusantara dan dunia berkolaborasi dengan warga kampung di kaki Gunung Raung menggelar Pagelaran Makarya: Masyarakat Kaki Raung Berkarya. Pagelaran itu tersebut berlangsung tiga hari dan dua malam mulai Jumat (3/2) hingga Minggu (5/2) besok.

Makarya merupakan gerakan swadaya dari warga di sembilan desa di Kecamatan Songgon, Kabupaten Banyuwangi. Dalam pagelaran tersebut, para warga mementaskan lagi banyak kesenian dan tradisi yang hampir punah dari kampung mereka.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000