logo Kompas.id
NusantaraJalur Sumbar-Riau Putus Total
Iklan

Jalur Sumbar-Riau Putus Total

Oleh
Ismail Zakaria
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7AbKIxEYQxEhlEsAKQvi3T-hhdw=/1024x576/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F03%2FBanjir-di-Kabupaten-Limapuluh-Kota.jpeg
Ferizal Ridwan/Wakil Bupati Kabupaten Limapuluh Kota

Banjir melanda Kecamatan Pangkalan Koto Baru, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumatera Barat, Jumat (3/3). Akibatnya, arus lalu lintas dari Sumatera Barat menuju Riau dan sebaliknya putus total.

PADANG, KOMPAS — Arus lalu lintas dari Sumatera Barat menuju Riau putus total sejak Jumat (3/3) pagi. Kondisi itu terjadi menyusul banjir dan longsor di Kabupaten Limapuluh Kota, Sumbar.

Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumbar Pagar Negara, Jumat, di Padang, mengatakan, banjir terjadi di Kecamatan Pangkalan Koto Baru dengan tinggi lebih dari 1 meter. Banjir yang terjadi sejak pukul 04.00 itu dipicu hujan deras yang mengguyur kawasan tersebut sejak Kamis.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000