logo Kompas.id
NusantaraKilas Daerah
Iklan

Kilas Daerah

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BYOZ6SjMvQ8cXZ2Tty7x97Z-HFw=/1024x1236/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F04%2F434853_getattachment2d394254-8f44-425c-8bc8-601c8b5d6beb426240.jpg
didie sw

TASIKMALAYA — Gempa bumi berkekuatan 5,4 skala Ritcher menggetarkan sebagian daerah di Jawa Barat, Senin (24/4), pukul 01.01. Titik gempa di Samudra Hindia, di kedalaman 13 kilometer dan berjarak 58 kilometer dari Kabupaten Tasikmalaya. Kejadian itu merusak 43 rumah warga. ”Sebagian rumah rusak ringan, seperti tembok terkelupas dan genteng lepas. Gempa terasa dua kali selama beberapa detik,” kata Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Tasikmalaya EZ Alfian di Tasikmalaya, Senin. Alfian mengatakan, rumah rusak tersebar di 8 dari 39 kecamatan di Kabupaten Tasikmalaya, antara lain Salawu, Cigalontang, Sukaresik, Cipatujah, dan Sukaratu. Daerah-daerah itu, kata Alfian, rentan rusak saat gempa bumi karena berdiri di atas lapisan tanah yang lunak bekas material gunung api Galunggung. (sem/bky)

Dua Penjual Kulit Harimau Sumatera Ditangkap

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000