logo Kompas.id
NusantaraPendaki asal Jakarta Ditemukan...
Iklan

Pendaki asal Jakarta Ditemukan Selamat di Rinjani

Oleh
KHAERUL ANWAR
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NBTNDM_ri5xA1j1b1U1okuVRyNw=/1024x682/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F08%2F20160127WAK108.jpg
Kompas/Wawan H Prabowo

Pendaki asal Belgia, Clarisse, bersama porter asal Desa Sembalun Lawang, Nur Kholis, menyaksikan aktivitas Gunung Barujari dari bawah Puncak Gunung Rinjani, Nusa Tenggara Barat, Januari 2016.

MATARAM, KOMPAS — Pendaki gunung Siti Maryam (29) asal Cakung, Jakarta Timur, yang tersesat setelah mendaki Gunung Rinjani, Lombok, Nusa Tenggara Barat, ditemukan dalam keadaan selamat Rabu (2/8) sekitar pukul 07.00 Wita.

Menurut Mustafa Lubis, Kepala Tata Usaha Balai Taman Nasional Gunung Rinjani di Mataram, Maryam ditemukan seorang penggembala di lokasi yang disebut Abangan, Desa Sembalun Lawang, Lombok Timur, atau berjarak 1,5 km dari jalur pendakian Desa Sembalun.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000