logo Kompas.id
NusantaraDiduga Mencuri, Penumpang...
Iklan

Diduga Mencuri, Penumpang Kereta Ditangkap di Purwokerto

Oleh
MEGANDIKA WICAKSONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/JoarGZcWXEK_GBkWwL0YR98nPsc=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F06%2F1-1.jpg
Kompas/Megandika Wicaksono

Penumpang KA Argo Lawu menderita sesak napas dalam perjalanan dari Purwokerto menuju Jakarta, Minggu (11/6).

PURWOKERTO, KOMPAS — Seorang penumpang Kereta Api Purwojaya jurusan Gambir-Cilacap ditangkap petugas Kepolisian Khusus PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi V Purwokerto karena diduga mencuri. Saat ini, pelaku diperiksa jajaran Polres Banyumas.

”Pelaku membuka tas milik penumpang lain yang berada di bagasi barang dan menggeledah isinya sekitar pukul 02.45,” kata polisi khusus PT KAI, Gusgigih, Kamis (24/8), di Purwokerto, Banyumas, Jawa Tengah.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000