logo Kompas.id
NusantaraFestival Teluk Pemuteran...
Iklan

Festival Teluk Pemuteran Padukan Konservasi dan Seni Budaya

Oleh
Cokorda Yudistira M Putra
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/O11shYXkb4UrWtiIiBHgaXA2Da0=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F12%2F20160927AYS04.jpg
Arsip Desa Pemuteran

Pantai Pemuteran, Kabupaten Buleleng, Bali, terkenal dengan keindahan terumbu karang dengan sistem biorocknya. Kehidupan alam bawah laut ini dijaga sejumlah pecalang segara bentukan swadaya desa setempat. Mereka sadar lingkungan dan melestarikannya dari tangan-tangan tak bertanggung jawab. Seorang wisatawan asing menyelami terumbu karang sistem biorock sepeda, Agustus lalu.

BULELENG, KOMPAS — Pemerintah Kabupaten Buleleng bersama pemerintah dan masyarakat Desa Pemuteran, Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng, Bali, menyelenggarakan Festival Teluk Pemuteran (Pemuteran Bay Festival) 2017 sebagai upaya menarik kunjungan wisatawan dan membangkitkan aktivitas masyarakat di Buleleng bagian barat.

Festival yang dimulai Rabu (13/12) hingga Sabtu (16/12) memadukan kegiatan konservasi lingkungan di kawasan Teluk Pemuteran dengan pelestarian seni budaya setempat.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000