logo Kompas.id
NusantaraMenanti Wajah Baru di Ujung...
Iklan

Menanti Wajah Baru di Ujung Negeri

Oleh
· 4 menit baca
Bangunan pos lintas batas negara  di Entikong, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, sekarang sudah bagus. Namun, pemerintah masih perlu menata kegiatan ekonomi di kawasan perbatasan agar wajah perbatasan yang bagus itu bermanfaat bagi kesejahteraan masyarakat.
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Bangunan pos lintas batas negara di Entikong, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, sekarang sudah bagus. Namun, pemerintah masih perlu menata kegiatan ekonomi di kawasan perbatasan agar wajah perbatasan yang bagus itu bermanfaat bagi kesejahteraan masyarakat.

Wajah pos lintas batas negara di Kalimantan Barat sudah bersolek. Namun, tak cukup melihat bangunannya berdiri megah, reformasi tata niaga perdagangan di sana ditunggu naik kelas demi kesejahteraan manusia.

Ada lima pos lintas batas negara (PLBN) di Kalbar. Selain Entikong di Sanggau, ada Aruk-Sajingan (Kabupaten Sambas), Nanga Badau (Kapuas Hulu), Jagoi Babang (Bengkayang), dan Jasa (Sintang).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000