logo Kompas.id
NusantaraTabrak Belakang di Tol...
Iklan

Tabrak Belakang di Tol Palikanci, Seorang Tewas

Oleh
Abdullah Fikri Ashri
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/44UD7qI_M_xyfBTgainkfIK0KhI=/1024x1365/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F01%2FIMG-20180104-WA0015.jpg
Humas Polres Cirebon untuk Kompas

Truk rusak berat akibat kecelakaan di Jalan Tol Palimanan-Kanci, Kamis (4/1).

CIREBON, KOMPAS — Kecelakaan lalu lintas di Jalan Tol Palimanan-Kanci, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Kamis (4/1), menyebabkan seorang meninggal. Tabrakan tersebut melibatkan truk dengan kendaraan yang belum diketahui jenisnya.

Kecelakaan bermula saat truk colt diesel bernomor polisi R 1631 SD melaju dari arah Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, menuju Jakarta, Kamis pukul 07.30. Ketika tiba di Kilometer 201 jalur B, wilayah Desa Cempaka, Kecamatan Talun, Cirebon, truk menabrak kendaraan roda empat di depannya. Kendaraan yang belum diketahui identitasnya tersebut melarikan diri.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000