logo Kompas.id
NusantaraAparat Kepolisian Bersiaga di ...
Iklan

Aparat Kepolisian Bersiaga di Mimika

Oleh
· 3 menit baca
Siswa SMAK St Louis 2 mengikuti simulasi penggunaan hak suara dalam Pemilihan Umum Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur 2018 oleh KPU Jawa Timur, Surabaya, Senin (19/2). Sosialisasi itu menekankan kepada pemilih pemula untuk tidak golput dalam pilgub mendatang.
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Siswa SMAK St Louis 2 mengikuti simulasi penggunaan hak suara dalam Pemilihan Umum Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur 2018 oleh KPU Jawa Timur, Surabaya, Senin (19/2). Sosialisasi itu menekankan kepada pemilih pemula untuk tidak golput dalam pilgub mendatang.

JAYAPURA, KOMPAS — Kepolisian Resor Mimika, Papua, meningkatkan status keamanan menjadi Siaga. Sebanyak 300 personel kepolisian dikerahkan untuk mengantisipasi konflik di antara simpatisan pasca-penetapan calon kepala daerah Mimika pada Sabtu (17/2).

Kapolres Mimika Ajun Komisaris Besar Indra Hermawan, dihubungi dari Jayapura, Senin (19/2), mengatakan, ke-300 personel bersiaga demi pelaksanaan pilkada di Mimika berjalan lancar hingga tahap akhir. ”Kami terus menggunakan pendekatan persuasif kepada semua elemen masyarakat untuk menciptakan pilkada damai. Hingga kini situasi di Mimika masih terkendali,” kata Indra.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000