logo Kompas.id
NusantaraPangdam: Jangan Coreng Citra...
Iklan

Pangdam: Jangan Coreng Citra Jateng

Oleh
Gregorius Magnus Finesso
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/hZXagV8Crqu8duuPqN0gatQlcrc=/1024x777/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2FIMG_20180327_125213_HHT.jpg
Kompas/Gregorius M Finesso

Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Wuryanto saat berbincang kepada sejumlah awak media di Markas Kodam IV Diponegoro, Kota Semarang, Jawa Tengah, Selasa (27/3).

SEMARANG, KOMPAS – Panglima Kodam IV/Diponegoro, Mayjen TNI Wuryanto, Selasa (27/3), meminta seluruh elemen masyarakat menjaga kondusivitas dan tidak mencoreng nama Jawa Tengah dalam perhelatan pilkada. Sepanjang sejarah penyelenggaraan pemilihan umum, provinsi ini tidak pernah dilanda perpecahan yang berujung segregasi masyarakat.

“Masyarakat memiliki kesadaran tinggi untuk menciptakan iklim kondusif di Jawa Tengah. Ini merupakan karakter yang dimiliki warga Jateng sejak dulu. Dari berbagai pengalaman digelarnya Pilkada, tidak pernah ada gangguan yang menonjol,” ungkap Wuryanto didampingi Kapendam IV/Diponegoro Letkol Arh Zaenudin, saat silaturahmi dengan sejumlah awak media di Kota Semarang, Selasa.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000