logo Kompas.id
NusantaraMasih Banyak Alternatif Olahan...
Iklan

Masih Banyak Alternatif Olahan Lain

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/lvHTPFxOG51yWnOo-0jYMKBBMB0=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180402_ENGLISH-IKAN-KALENG-A_web.jpg
ANTARA FOTO/Destyan Sujarwoko

Petugas memeriksa merek, kode produksi serta nomor izin edar produk makanan kemasan ikan yang dijual di salah satu swalayan di Tulungagung, Jawa Timur, Senin (2/4/2018). Pemeriksaan melalui kegiatan inspeksi mendadak (sidak) itu dilakukan untuk memastikan penarikan 27 merek produk kemasan ikan makarel yang diduga mengandung parasit cacing dan berbahaya bagi tubuh.

BANYUWANGI, KOMPAS — Masyarakat diharapkan tak bergantung sepenuhnya pada ikan makerel kemasan kaleng yang di dalamnya terdapat cacing Anisakis sp mati. Masih ada jenis ikan olahan lain yang bisa dikonsumsi oleh masyarakat, termasuk ikan dalam kemasan yang bahan bakunya berasal dari dalam negeri.

”Alternatif ikan olahan banyak, bukan saja makerel, dan ikan kemasan kaleng bahan baku ikan lokal banyak sekali, tidak ada yang terkena itu (cacing). Jadi, aman,” ujar Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan, Kementerian Kelautan dan Perikanan Zulfichar Mochtar di sela-sela pembukaan Festival Bawah Air Bangsring di Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (4/4/2018).

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000