logo Kompas.id
NusantaraKasus Miras Menonjol di...
Iklan

Kasus Miras Menonjol di Kalimantan Barat

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AD9AmPdsjzfSpU_Bqw9pR-Jsm0o=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2FFoto-2-9.jpg
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Jajaran Kepolisian Daerah Kalimantan Barat menggelar Operasi Penyakit Masyarakat atau Pekat Kapuas pada 11-24 Mei. Dalam operasi itu, kepolisian berhasil mengungkap 1.011 kasus. Dari 1.011 kasus itu, kasus minuman keras termasuk yang menonjol, yakni 194 kasus. Kapolda Kalbar Inspektur Jenderal Didi Haryono saat merilis hasil operasi pada Rabu (30/5/2018) di Pontianak, Kalbar.

PONTIANAK, KOMPAS — Jajaran Kepolisian Daerah Kalimantan Barat menggelar Operasi Penyakit Masyarakat atau Pekat Kapuas pada 11-24 Mei. Dalam operasi itu, kepolisian berhasil mengungkap 1.011 kasus. Dari 1.011 kasus itu, kasus minuman keras termasuk yang menonjol, yakni 194 kasus.

Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Barat Inspektur Jenderal Didi Haryono, dalam jumpa pers yang digelar Rabu (30/5/2018), mengatakan, kasus minuman keras (miras) termasuk kasus yang menonjol dalam operasi pekat tahun ini. Kasus tersebut dihimpun dari kabupaten-kabupaten.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000