logo Kompas.id
NusantaraJawa Barat Kurang 16.916 Surat...
Iklan

Jawa Barat Kurang 16.916 Surat Suara

Oleh
NSA/SEM/EGI/FLO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/w3avgES-FVvic5VryeMOEP5koM0=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2F66552115.jpg
KOMPAS/SAMUEL OKTORA

Ketua Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Purwakarta Ramlan Maulana mengecek sebagian unit bilik suara untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat 2018 di gudang KPU Purwakarta, Jalan Flamboyan, Kabupaten Purwakarta, Rabu (13/6/2018). Logistik kelengkapan pemungutan suara dan tempat pemungutan suara (TPS) belum dikirim ke tingkat Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) karena masih menunggu penggantian surat suara dari perusahaan percetakan sebanyak 1.850 lembar dan penggantian surat suara yang rusak 51 lembar. Pencoblosan akan digelar pada 27 Juni.

Dua pekan jelang pemilihan kepala daerah, ditemukan kekurangan surat suara. Bahkan, di Kabupaten Paniai, Papua, surat suara sama sekali belum dicetak.

BANDUNG, KOMPAS Jawa Barat masih kekurangan 16.915 surat suara untuk pemilihan kepala daerah. Namun, kekurangan itu diharapkan segera teratasi. Perusahaan percetakan pun terus bekerja mengatasinya.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000