logo Kompas.id
NusantaraObservatorium Terbesar Se-Asia...
Iklan

Observatorium Terbesar Se-Asia Tenggara Berdayakan Masyarakat Lokal

Oleh
Kornelis Kewa Ama
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/bLNQetLYVfan4B14hYQYy6S9bKw=/1024x1024/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2Fkompas_tark_14193395_121_0.jpeg
KOMPAS/JOHNNY TG

Bangunan Observatorium Bosscha di Bandung. Jika pendanaan lancar, Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional menargetkan pembangunan observatorium nasional di Kupang, Nusa Tenggara Timur, rampung pada 2019.

KUPANG, KOMPAS — Observatorium terbesar di Asia Tenggara yang dibangun di Lereng Gunung Timau, Kecamatan Kupang Tengah, Kabupaten Kupang, Nusa Tenggara Timur, akan memberdayakan masyarakat lokal yang berdiam di sekitar Timau.

Tidak hanya ekonomi masyarakat, tetapi sumber daya masyarakat lokal pun diberdayakan sehingga suatu ketika mereka bisa merawat dan mengoperasikan sarana dan prasarana observatorium itu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000