logo Kompas.id
NusantaraKerugian Capai Miliaran Rupiah
Iklan

Kerugian Capai Miliaran Rupiah

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/RMS4xP5bMvVT4xg4nny59iiG3ZU=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F68407294-2.jpg
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Nelayan mengumpulkan ikan tangkapan di tempat pendaratan ikan di kawasan Gudang Lelang, Kecamatan Teluk Betung Selatan, Kota Bandar Lampung, Lampung, Selasa (24/7/2018). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika memprediksi, gelombang setinggi 6-9 meter berpotensi terjadi di perairan barat Lampung.

SLEMAN, Kompas Gelombang tinggi di kawasan pantai selatan Daerah Istimewa Yogyakarta dan Lampung berdampak serius. Gelombang tinggi menimbulkan kerugian yang besar.

Selain itu, mengantisipasi bencana dan ancaman kehilangan jiwa, para nelayan di Lampung banyak tak melaut. Hal ini mengakibatkan pasokan ikan laut menurun sehingga mendongkrak harga jual.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000