logo Kompas.id
NusantaraPelaku Ditindak, tetapi Belum ...
Iklan

Pelaku Ditindak, tetapi Belum Ada Tersangka

Oleh
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/moqBgfDw5dGCygL8H94XNznJTWs=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F08%2F69341294-1.jpg
KOMPAS/ELSA EMIRIA LEBA

Salah satu helikopter water bombing, MI8 RA-22582 milik Badan Nasional Penanggulangan Bencana memadamkan api di sekitar Sungai Bungin, Pangkalan Lapam, Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan, Selasa (21/8/2018). Api kebakaran sangat besar sehingga membutuhkan dua helikopter untuk memadamkan.

PALANGKARAYA, KOMPAS - Polisi menindak tegas pelaku pembakaran hutan dan lahan di Kalimantan Tengah, termasuk di wilayah konsesi. Di Kabupaten Kapuas, polisi memasang garis polisi di lokasi konsesi yang terbakar dan menyita barang bukti.

Garis polisi dipasang di area terbakar milik sebuah perusahaan perkebunan sawit di Kabupaten Kapuas. Selain memeriksa tujuh anggota staf perusahaan, polisi juga menyita beberapa barang bukti untuk penyelidikan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000