logo Kompas.id
NusantaraDiupah Rp 10 Juta, Dua Ibu...
Iklan

Diupah Rp 10 Juta, Dua Ibu Selundupkan Sabu

Oleh
Nikson Sinaga
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/L6m9s_5N8fh38Rqz0m_9Xq_pQzE=/1024x1134/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2FA4991BFF-FE26-6A13-E58416DBB556941A.jpg

MEDAN, KOMPAS — Dua ibu rumah tangga asal Kabupaten Bireuen, Aceh, ditangkap petugas Bandara Internasional Kualanamu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Selasa (4/9/2018). Keduanya kedapatan membawa 200 gram sabu saat diperiksa di bandara dan mengaku diupah Rp 10 juta untuk membawa sabu itu ke Banjarmasin.

”Masing-masing pelaku menyimpan sekitar 100 gram sabu di selangkangannya. Mereka kedapatan membawa sabu setelah petugas keamanan penerbangan melakukan pemeriksaan badan secara mendalam,” kata Manajer Komunikasi dan Legal Bandara Kualanamu Wisnu Budi Setianto.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000