logo Kompas.id
NusantaraInovasi Teh untuk Diabetes...
Iklan

Inovasi Teh untuk Diabetes Dapatkan Medali Emas di China

Oleh
DODY WISNU PRIBADI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/kcCm7-lW0HMtkXwXeC-4Fg9Y5YQ=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F09%2F01d3df64-1db9-430c-adc9-abfc62824c36_1537615751-2.jpg
KOMPAS/ DODY WISNU PRIBADI

Empat mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga, yakni Novia Tri Handika, Indriani Dwi Wulandari, Nurul Hidayati, dan Neisya Pratiwindya Sudarsiwi, berhasil meraih mdali emas dan special award Negara Thailand dalam ajang 10th International Exhibition of Inventions and The 3rd World Invention and Innovation Forum (IEI & WIIF 2018) di Foshan China, 15 September 2018 lalu.

SURABAYA, KOMPAS — Kombinasi bahan baku farmasi ”kulit ari buah semangka” dengan ”kelopak bunga rosella” yang diproduksi menjadi minuman teh diyakini bisa menjadi produk teh terapetik untuk menanggulangi gejala diabetes tipe 2.

Bahan penelitian mengenai ini kemudian berhasil meraih medali emas (gold medal) dan special award Negara Thailand dalam arena kompetisi The 3rd World Invention and Innovation Forum (IEI & WIIF2018) yang berlangsung di Foshan, China, 15 September 2015.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000