logo Kompas.id
NusantaraPenyandang Disabilitas...
Iklan

Penyandang Disabilitas Dibekali Keterampilan Pertanian

Oleh
Megandika Wicaksono
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/8AOwFpmS2b9Ye2r3HdFXjqib3fA=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2FDisabilitas-1_1538725502.jpg
KOMPAS/MEGANDIKA WICAKSONO

Penyandang disabilitas mengikuti pelatihan menanam sayur dari Fakultas Pertanian Universitas Jenderal Soedirman, Purwokerto, Jumat (5/10/2018).

PURWOKERTO, KOMPAS — Sebanyak 38 penyandang disabilitas yang tergabung dalam Perkumpulan Penyandang Disabilitas Indonesia Kabupaten Banyumas menerima pelatihan budidaya sayur-mayur dari Fakultas Pertanian Universitas Jenderal Soedirman, Purwokerto.

Pembekalan itu diharapkan dapat semakin memberdayakan penyandang disabilitas untuk lebih mandiri dan memanfaatkan pekarangan rumahnya untuk bercocok tanam.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000