logo Kompas.id
NusantaraPemerintah Siapkan Strategi...
Iklan

Pemerintah Siapkan Strategi Pembiayaan

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wH4tSB2ajT0Zhbzth9l7ZzkN9Rk=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2F20181009_100518_1539056790.jpg
KOMPAS/DIMAS WARADITYA NUGRAHA

Menteri Keuangan Sri Mulyani menyampaikan potensi investasi langsung dan tidak langsung di Tanah Air, di hadapan para investor asing dalam Indonesia Investment Forum 2018 di Nusa Dua, Bali, Selasa (9/10/2018).

NUSA DUA, KOMPAS - Pemerintah menyiapkan strategi pembiayaan dan asuransi risiko bencana. Tahap pertama, pembiayaan risiko bencana untuk barang milik negara, terutama gedung perkantoran dan pendidikan, diimplementasikan pada tahun anggaran 2019.

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan, selama ini pendanaan bencana mengandalkan APBN. Akibatnya, kerugian bencana yang ditanggung pemerintah melebihi alokasi yang ditetapkan.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000